Info Loker Tasikmalaya PT Sanwa Screen Indonesia | Lowongan Kerja Tasikmalaya Terbaru

PT Sanwa Screen Indonesia

SEGALA INFORMASI LOWONGAN KERJA YANG KAMI TAMPILKAN MERUPAKAN INFORMASI LOWONGAN KERJA TANPA BIAYA ADM (GRATIS).

PT Sanwa Screen Indonesia adalah sebuah perusahaan manufaktur Jepang yang bergerak di bidang produksi spare parts dan assesoris kendaraan roda empat. Perusahaan yang berpusat di Jepang ini tidak hanya berekspansi di Indonesia api juga sudah mengembangkan sayapnya di beberap negara di dunia seperti, Thailand, Malaysia dan lainnya.

Info Loker Terbaru PT Sanwa Screen Indonesia

Lowongan Kerja Operator Produksi
Kualifikasi :

  • Pria dan Wanita
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Usia maksimal 23 tahun
  • Tinggi badan Pria minimal 163 cm
  • Tinggi badan Wanita minimal 155 cm
  • Sehat Jasmani dan rohani
  • Tidak berkacamata dan tidak buta warna
  • Memiliki ketahanan fisik yang baik
  • Mampu bekerja keras, disiplin dan bertanggung jawab
  • Bersedia kerja secara tim maupun individu
  • Test dan Penempatan Kerja di Pabrik Cikarang

Bagi saudara/i yang tertarik dengan informasi lowongan kerja diatas, siapkan CV/Lamaran Kerja dan silahkan kirim pengajuan kerja anda

To apply for this job please visit traffic.biz.id.

Author: traffic